Mau Tampilan Kantor Atau Apartemen Jadi Bagus? Ini Dia 10 Kontraktor Desain Interior Terbaik di Jakarta

Peringkat 5.00 dari 5 berdasarkan 3 penilaian pelanggan
(3 ulasan pelanggan)

Rp59.300

Kategori:

Mendesain sebuah ruangan bukanlah satu pekerjaan yang mudah untuk dilakukan, terkecuali jika kamu memang memiliki keahlian dalam hal desain interior.

Yup, sebab mendesain sebuah ruangan akan menentukan kenyamanan dari penggunanya, dilihat dari penempatan setiap furniture dan pemilihan warnanya.

Nah, untuk mendapatkan ruangan yang nyaman dan menarik, maka kami sarankan dan tentu akan lebih baik jika kamu menggunakan jasa kontraktor interior.

Di Jakarta, sebagai kota besar di Indonesia tentu bukan hal sulit untuk menemukan perusahaan yang bergerak dibidang jasa kontraktor interior. Hanya saja, sebagai konsumen kamu harus lebih selektif dalam memilih mana yang sudah profesional dan berpengalaman.

Bagi kamu yang saat ini ingin menata sebuah ruangan dan butuh jasa kontraktor interior Jakarta yang profesional dan berpengalaman, beberapa rekomendasi dibawah ini bisa dijadikan opsi!

1. Intervisual❤️

  • Alamat: Jln. Dwijaya II No.32, RT.5/RW.15, Gandaria Utara, Kec. Kby. Baru, Kota Jakarta Selatan 12140
  • Map: Klik Disini
  • Jam Buka: Senin-Jumat (09.00-17.00) Sabtu (09.00-14.00)
  • No.Telp/HP: (021) 7228065, 0811 9933 588
  • Whatsapp: 0811 9933 588
  • Website: intervisual.co.id

Intervisual adalah sebuah perusahaan pertama di Indonesia yang menggunakan energi terbarukan seperti listrik tenaga matahari pada bangunan yang dibangunnya dan juga menggunakan “Smart Automation System” pada interiornya sehingga bangunan kamu sudah dapat disebut sebagai “Smart building”.

Intervisual dapat disebut sebagai “One Stop Shopping Contractor” karena semua tahapan yang diperlukan dalam membangun rumah disediakan perusahaan ini seperti, Divisi General Contractor, Arsitektur, Kontraktor Interior, Energy Terbarukan, Spesialis Parket, serta Konsultan Proyek.

Untuk divisi kontraktor interior mereka mengerjakan produksi pekerjaan Interior dari hasil design yang telah dibuat ataupun gambar dari konsumen, semuanya dapat dikerjakan di “workshop” Intervisual sebelum dipasang dilokasi yang didisain.

2. Graha Irasslestari❤️

  • Alamat: Jln. Kembang Elok V, Komplek Puri Indah Blok H-6/30, RT.9, RT.8/RW.6, Kembangan Sel., Kota Jakarta Barat 11610
  • Map: Klik Disini
  • Jam Buka: Senin-Kamis (09.00-18.00)
  • No.Telp/HP: (021) 5820142, 0813 1000 5545
  • Whatsapp: 0813 1000 5545

Didirikan pada tahun 1989, Graha Irasslestari membawa lebih dari 20 tahun pengalaman dalam desain & pembangunan interior. Perusahaan ini dikenal secara nasional untuk layanan desaign one stop mulai dari konsep desain, pengembangan, pelaksanaan sampai produksi hingga konstruksi & produk jadi.

Graha Irasslestari telah berkolaborasi dengan leading designers, landscappers, graphic designers and electrical engineers terkemuka untuk mencapai hasil terbaik pada setiap proyek yang mereka kelola.

3. PT. SAS Interior❤️

  • Alamat: Taman Kebon Jeruk Intercon, RT.1/RW.9, Srengseng, Kembangan, West Jakarta City 11650
  • Map: Klik Disini
  • Jam Buka: Senin-Jumat (09.00-17.00)
  • No.Telp/HP: 0818 0728 4789
  • Whatsapp: 0818 0728 4789
  • Website: kontraktor.us

Kamu ingin mendesain kantor atau apartemenmu? Serahkan saja pada PT SAS Interior. Ini merupakan perusahaan yang bergerak di bidang desain interior dan kontraktor / design and build.

Perusahaan ini mengerjakan proyek interior hunian maupun bangunan komersial dari proses desain sampai tahap pengerjaan di lapangan dengan di dukung tenaga kerja yang profesional dan ahli di bidang nya.

PT SAS Interior ini telah berdiri sejak tahun 2000, dibantu tenaga ahli yang professional dan berpengalaman membuat banyak klien merasa puas dengan hasil desainnya.

4. Rytama Interiors❤️

  • Alamat: Jln. Komp. DPR Klp. Dua No.8, RT.1/RW.8, Klp. Dua, Kec. Kb. Jeruk, Kota Jakarta Barat 11550
  • Map: Klik Disini
  • Jam Buka: Senin-Jumat (09.00-17.00)
  • No.Telp/HP: 0812 2082 275
  • Whatsapp: 0812 2082 275
  • Website: rytamainteriors.com

Rytama Interiors adalah perusahaan jasa desain interior, kontraktor & custom furniture yang didirikan sejak tahun 2010 dan berbasis di Bandung, Jakarta, dan sekitarnya. Unit usaha ini telah didukung oleh tenaga profesional bersertifikat LPJK dan HDII (Himpunan Desainer Interior Indonesia).

Rytama Interior siap menangani desain interior rumah tinggal, apartemen, villa, kantor, toko, showroom, coworking space, restoran, cafe, klinik, ruang karaoke, apotik, perpustakaan, studio musik, hotel, dengan tema desain interior modern, simple minimalis, industrial, kontemporer, elegant, tradisional, hingga klasik.

5. Elite Design❤️

  • Alamat: Jln. Pelepah Kuning 1 No 5, RT.12/RW.16, Klp. Gading Tim., Kec. Klp. Gading, Kota Jkt Utara, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 14240
  • Map: Klik Disini
  • Jam Buka: Senin-Kamis (09.00-17.00) Jumat (09.00-16.00)
  • No.Telp/HP: 0818 942 880
  • Whatsapp: 0818 942 880
  • Website: elitedesign.co.id

Daftar selanjutnya ada Elite Design, telah berdiri sejak tahun 2005 serta hadir dengan mengutamakan kerjasaa tim interior designer dan produksi yang berpengalaman, sehingga mereka berkomitmen memberikan pelayanan terbaik dan mengutamakan kepuasan klien di setiap proyek yang dikerjakan.

Elite Design telah banyak dipercaya untuk mendekor interior, adapun klien mereka terdiri dari perseorangan dan juga perusahaan-perusahaan besar.

6. PT. Radi Karya Abadi❤️

  • Alamat: Jln. Srengseng Raya No.8A, RT.6/RW.5, Srengseng, Kec. Kembangan, Kota Jakarta Barat 11630
  • Map: Klik Disini
  • Jam Buka: Setiap Hari (24 Jam)
  • No.Telp/HP: 0813 9899 9907
  • Whatsapp: 0813 9899 9907
  • Website: radikaryaabadi.com

PT Radi karya abadi merupakan perusahaan kontarktor interior berpengalaman sejak tahun 2014. Unit usaha ini melayani jasa design arsitek, interior, rumah, renovasi, bangun gudang, dan jasa interior apartemen.

PT Radi Karya Abadi telah menjadi partner yang dipercaya untuk mewujudkan desain interior yang diimpikan klien baik di rumah, kantor dan apartemen.

7. PT. Trikanca Primagraha❤️

  • Alamat: Jln. Potlot III No.15-17, RT.1/RW.3, Duren Tiga, Kec. Pancoran, Kota Jakarta Selatan 12760
  • Map: Klik Disini
  • No.Telp/HP: (021) 22792813
  • Website: trikancaprima.com

Selanjutnya ada PT Trikanca Primagraha yang siap melayani kamu yang sedang cari jasa desain interior di Jakarta.

Dalam perjalanan usahanya PT Trikanca Primagraha ini bergerak dibidang general kontraktor dan Interior kontraktor yang selalu mengedepankan kepuasan dengan pelayanan yang terbaik.

PT Trikanca Primagraha ini dibantu oleh tim yang professional dan ahli dalam desain interior, sehingga selalu menghasilkan design terbaik dalam setiap proyeknya.

8. Manna Interior Design❤️

  • Alamat: Jln. Mangga 16 Blok EE 121A, RT.9/RW4, Duri Kepa, Kb. Jeruk, RT.2/RW.3, Duri Kepa, Barat, Kota Jakarta Barat 11510
  • Map: Klik Disini
  • Jam Buka: Senin-Jumat (09.00-17.00)
  • No.Telp/HP: 0812-1816-7880
  • Whatsapp: 0812-1816-7880
  • Website: manna.id

Manna Interior sejak awal berdirinya pada tahun 2008, selalu memperbarui diri dalam hal design dan pemahaman terhadap klien.

Manna Interior telah menjadi partner yang di percaya untuk mewujudkan rumah, kantor, apartemen dari banyak klien. Perusahaan ini terus tumbuh tanpa mengkhususkan diri untuk proyek privat dan semi privat, akan tetapi juga terbuka untuk public space serta bangunan komersial.

Design yang inovatif, hubungan hangat dengan klien, landasan kepercayaan dan tanggung jawab merupakan panutan utama Manna interior.

9. Suja Interior❤️

  • Alamat: Jln. Plumpang Semper No.53 RT. 001/012, RT.8/RW.1, Tugu Utara, Kec. Koja, Kota Jkt Utara 14260
  • Map: Klik Disini
  • Jam Buka: Setiap Hari (08.00-18.00)
  • No.Telp/HP: 0878-7649-9949
  • Whatsapp: 0878-7649-9949
  • Website: sujainterior.id

Suja Interior adalah kontraktor desain interior, jasa pembuatan furniture custom, mebel dan kusen kayu yang berlokasi di Jakarta Utara sejak tahun 2004 hingga kini tetap eksis.

Dengan tenaga profesional dan pengalaman lebih dari 16 tahun, perushaan ini siap melayani kamu. Suja Interior akan membantu mewujudkan impianmu untuk memiliki hunian pribadi atau komersil yang nyaman dan fungsional.

Suja Interior selalu siap melayanimu dengan sepenuh hati, mengutamakan kerapihan dan hasil yang maksimal karena kepuasan klien adalah kebanggaan mereka.

10. New Berdikari❤️

  • Alamat: Jln. Warung Buncit Raya No.33, RT.1/RW.7, Pejaten Bar., Kec. Ps. Minggu, Kota Jakarta Selatan 12510
  • Map: Klik Disini
  • Jam Buka: Senin-Sabtu (08.00-17.00)
  • No.Telp/HP: (021) 7980291
  • Website: newberdikari.com

New Berdkari merupakan perusahaan yang bergerak dibidang kontraktor interior design kantor dan furniture. Perusahaan ini berdiri sejak tahun 1977, sebagai perusahaan furniture. Sejak awal berdirinya, mereka hanya bergerak dibidang meubel saja, dimana pelayanan dalam perusahaan ini hanya fokus pada furniture-furniture.

Namun dengan semakin berkembangnya dunia interior, maka perusahaan ini berkembang menjadi perusahaan interior juga sebagai kontraktor interior kantor, yang diperlengkapi dengan furniture. Sehingga New Berdikari menjadi jenis perusahaan Design & Build.

Foto By interiordesign.id

Demikianlah rekomendasi kontraktor interior yang terbaik dan siap membantu mendisain rumah, kantor atau apartemen kamu di Jakarta. Semoga bermanfaat.

  1. Dinilai 5 dari 5

    Washif Syarif Mubarak (pemilik terverifikasi)

    Semoga beruntung itu saya, kalau bukan saya ya semoga tetap saya.

  2. Dinilai 5 dari 5

    Yasar Nabil Nashir (pemilik terverifikasi)

    Saya sih simple, nggak minta jadi pemenang utama, cukup jadi pemenang cadangan yang dapat hadiah juga.

  3. Dinilai 5 dari 5

    Pirzada Malik Ahmad (pemilik terverifikasi)

    Saya tidak pernah menang lotre, tapi saya yakin giveaway ini adalah lotre yang pasti menang. Percaya deh!

Tambahkan ulasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Scroll to Top