10 Gambar Pantai Kemala Balikpapan, Harga Tiket Masuk Sejarah Legenda, Lokasi Alamat, Jam Buka Tutup, Penginapan di Sekitar + Keindahan Wisata

Peringkat 5.00 dari 5 berdasarkan 18 penilaian pelanggan
(18 ulasan pelanggan)

Rp53.700

Kategori:

Alamat: Jalan Sudirman, Balikpapan, East Kalimantan
Online Peta/Maps: Klik Disini
Jam Buka-Tutup: Pukul 08.00 – 22.00 WITA
Harga Tiket Masuk (HTM): Rp1.000

foto by instagram.com/bellasaleon/

Balikpapan, sebagai salah satu dari kota-kota besar di Kalimantan, ternyata juga memiliki kecantikan serta deretan potensi wisata menaril. Kota pelabuhan di daerah Timur Pulau Kalimantan ini adalah kota terbesar kedua di Provinsi Kaltim.

Sebagai suatu kota pelabuhan, Balikpapan menggodog potensi wisata pantai mereka sehingga membuat banyak pengunjung jatuh hati. Sekalipun terkenal sebagai kawasan industri, nyatanya Balikpapan mampu mempertahan panorama alam mereka.

Lokasi

foto by instagram.com/martapoerba/

Seperti dijelaskan tadi, destinasi wisata kita kali ini adalah salah satu pantai di pesisir timur Pulau Kalimantan. Tepatnya adalah Pantai Kemala, masuk di dalam wilayah administrative kota Balikpapan.

Pantai Kemala berada di sekitar pusat Kota Balikpapan. Tepatnya adalah di Jalan Sudirman, Balikpapan, Kalimantan Timur. Jarak yang harus kalian tempuh dari kota hingga ke pantai juga tidak jauh.

Rekan-rekan bisa menggunakan beragam alat transportasi, baik kendaraan pribadi atau umum. Bila menginginkan menikmati pengalaman dengan angkutan kota, silakan mencari nomor 03. Tarif untuk angkutan kota di Balikpapan juga murah, hanya Rp3.000.

Setelah menaiki angkutan kota, sobat bisa turun di depan RS Bhayangkara. Berjalanlah ke sebelah RS dan rekan-rekan sudah akan menapakkan kaki ke pintu masuk pariwisata. Loketnya hanya beberapa meter di sebelah Rumah Sakit.

Daya Tarik

foto by instagram.com/deenniez/

Pantai Kemala adalah salah satu tujuan liburan yang sangat disukai masyarakat, terutama para pemuda. Banyak dari mereka menghabiskan waktu liburan dengan menikmati panorama alam melalui pantai satu ini, dengan diiringi deburan ombak.

Pantai ini juga terkadang disebut dengan Polda. Hal ini karena memang pihak pengelola wisata adalah Polda Kalimantan Timur. Sekalipun letaknya di pusat dan dikelola Polda, letak pantai yang berada di pinggir jalan, terhalang bangunan, nampaknya menjadi penghambat wisata.

Tapi, bagi para ecinta fotografi, ini adalah destinasi wisata recommended. Rekan-rekan bisa meng-capture¬ berbagai macam momen keindahan. Sunset, sunrise, serta pemandangan pantai lain, tentu akan bisa mendapatkan banyak gambar dan foto.

foto by instagram.com/sayyidah89/

Untuk menikmati seluruh keindahan serta wahana permainan di Pantai Kemala, harga karcisnya tidak begitu mahal, hanya sekitar Rp1.000 bila kalian datang dengan berjalan kaki.

Orang-orang mengakui adanya kemiripan dengan suasana pantai di Bali. Mungkin hal tersebut dilihat dari pasit putih, pohon kelapa, beberapa bangunan perkantoran, serta resto D’Jimbaran dengan konsep mirip seperti restaurant Bali.

Pantai Kemala memang termasuk kawasan wisata mungil, tidak begitu luas kawan. Namun, tempat ini sangat cocok digunakan bersantai. Kalian bisa melihat serta menikmati beberapa warung yang dibuka, menjajakan beragam masakan tradisional khas Balikpapan.

foto by instagram.com/kikiekaa/

Warung-warung ini ditata sedemikian rupa, dengan beragam konsep penataan. Rekan-rekan bisa menjadikannya salah satu pilihan terbaik untuk menikmati romantic dinner dengan suguhan pemandangan pantai, lilin, serta taburan bintang di langit.

Fasilitas

foto by godiscover.co.id

Di kawasan Pantai Kemala, terdapat beberapa warung makan yang berdiri. Harga makanan serta minuman juga cukup terjangkau, baik di kantong para travelers ataupun mereka yang berlebih. Harganya dimulai dengan kisaran sekitar Rp5.000 atau Rp7.000 saja.

Selain itu, pihak pengelola wisata menyediakan beragam permainan air yang bisa menunjang waktu liburan. Sobat travelers, silakan membawa beragam peralatan permainan air kalian. Bila datang dengan membawa anak-anak, mereka juga bisa menikmati bermain pasir pantai.

foto by instagram.com/ayudurotul/

Persewaan fasilitas juga sudah tersedia dengan beragam tarif, dimulai dari Rp25.000. Beberapa permainan yang bisa kalian nikmati selama di Pulau Kemala antara lain Flying Fox serta Banana Boat.

Perlu diperhatikan juga, waktu pengoperasian wahana ini berbeda antara satu dengan lainnya. Banana boat misalnya, kegiatannya berkisar mulai pukul 16.00 WITA dengan kapasitas enam orang.

Bila rekan-rekan datang sendiri atau dalam rombongan tidak mencapai jumlah tersebut, bisa kok bergabung dengan rombongan lain untuk bisa menikmati banana boat. Bagaimana? Opsi yang menarik bukan kawan?

foto by instagram.com/ymerryd/

Bagi rekan-rekan yang membawa anak, silakan mengajarkan kepada mereka tentang watersport. Flying fox di Pantai Kemala memang didesain untuk bisa dinikmati oleh anak-anak lho. Tidak perlu khawatir tentang keamanan. Dijamin aman kok kawan.

Tips

Sebagai Pantai dengan letak di kawasan pusat kota, tentu Kemala sangat sering dipadati pengunjung, terutama ketika masa weekend maupun hari libur. Salah satu saran untuk bisa menikmati me time di sini adalah datang ketika hari kerja, weekdays.

foto by instagram.com/fanny_ncs/

Jika kalian berasal dari luar Balikpapan, atau terlebih bukan dari Provinsi Kalimantan Timur, mungkin ada baiknya untuk menyewa penginapan di sekitar Pantai Kemala. Terdapat banyak piliahan penginapan bagi rekan-rekan.

Sudah tersedia hotel, cottage, villa, ataupun wisma yang bisa disewa dengan berbagai rentangan harga serta fasilitas. Tentu pemandangan Pantai Kemala adalah salah satu daya tarik yang ditawarkan oleh wisma di sekitar sana.

Ada baiknya rekan-rekan tetap membawa sunblock bila ingin menikmati waktu di Pantai Kemala. Seperti yang kalian tahu, lokasi Balikpapan berada cukup dekat dengan garis Khatulistiwa.

foto by instagram.com/dwi3788/

Hal ini berarti panas matahari yang menimpa kawasan Pantai Kemala jauh lebih terik bila dibandingkan dengan daerah lain. Bawalah sunblock serta topi atau payung untuk menjaga kalian dari teriknya matahari.

Tetap pastikan juga untuk membawa pelembab karena hal ini akan sangat membantu menjaga kulit kalian selama menikmati liburan.

Sekian ulasan mengenai Kemala Beach di Balikpapan City ini, kawan. Have a nice holiday ya!

  1. Dinilai 5 dari 5

    Azim Faisal Rafiq (pemilik terverifikasi)

    Saya tidak minta banyak, hanya minta satu: hadiah giveaway ini. Itu saja, kok.

  2. Dinilai 5 dari 5

    Ezaan Rafan (pemilik terverifikasi)

    Kata bijak mengatakan, ‘Kesempatan datang tak terduga.’ Saya siap terkejut jika menang giveaway ini!

  3. Dinilai 5 dari 5

    Kaazim Fahim (pemilik terverifikasi)

    Saya sudah siapkan spanduk ‘Pemenang Giveaway’, tinggal nunggu nama saya yang diumumkan saja.

  4. Dinilai 5 dari 5

    Latif Hadi Anwar (pemilik terverifikasi)

    Saya sih simple, nggak minta jadi pemenang utama, cukup jadi pemenang cadangan yang dapat hadiah juga.

  5. Dinilai 5 dari 5

    Osman Aarif (pemilik terverifikasi)

    Saya bukan ahli geografi, tapi saya yakin hadiah giveaway ini akan menemukan jalannya ke alamat saya.

  6. Dinilai 5 dari 5

    Barra Hanif (pemilik terverifikasi)

    Dari pada pusing mikirin mantan, mending pusingin cara bawa pulang hadiah giveaway ini.

  7. Dinilai 5 dari 5

    Eren Shakir (pemilik terverifikasi)

    Saya bukan ahli geografi, tapi saya yakin hadiah giveaway ini akan menemukan jalannya ke alamat saya.

  8. Dinilai 5 dari 5

    Hakim Halil (pemilik terverifikasi)

    Saya sudah siapkan tempat khusus di rumah untuk hadiah ini. Jangan sampai kosong, ya!

  9. Dinilai 5 dari 5

    Rashdan Shadiq (pemilik terverifikasi)

    Kata orang bijak, rejeki nggak akan tertukar. Tapi kalau giveaway ini tertukar ke saya, nggak apa-apa kan?

  10. Dinilai 5 dari 5

    Lathif Adam Fathin (pemilik terverifikasi)

    Saya tidak minta banyak, hanya minta satu: hadiah giveaway ini. Itu saja, kok.

  11. Dinilai 5 dari 5

    Tariqul Huda Zahir (pemilik terverifikasi)

    Saya bukan arsitek, tapi saya sudah desain tempat khusus di hati untuk hadiah giveaway ini.

  12. Dinilai 5 dari 5

    Yaman Fadhlur Rahman (pemilik terverifikasi)

    Saya bukan pesenam, tapi kalau menang giveaway, saya siap lakukan backflip kebahagiaan!

  13. Dinilai 5 dari 5

    Baliq Mufid (pemilik terverifikasi)

    Saya tidak pernah menang lotre, tapi saya yakin giveaway ini adalah lotre yang pasti menang. Percaya deh!

  14. Dinilai 5 dari 5

    Insyirah Munawwar (pemilik terverifikasi)

    Saya bukan petani, tapi saya siap menanam keberuntungan untuk memanen hadiah giveaway ini.

  15. Dinilai 5 dari 5

    Yusuf Zaki Hakim (pemilik terverifikasi)

    Saya bukan ahli matematika, tapi saya tahu peluang menang giveaway ini meningkat dengan komentar ini.

  16. Dinilai 5 dari 5

    Nasser Gamal (pemilik terverifikasi)

    Saya sudah siapkan tempat khusus di rumah untuk hadiah ini. Jangan sampai kosong, ya!

  17. Dinilai 5 dari 5

    Daud Maqbool Saad (pemilik terverifikasi)

    Saya tidak pernah menang undian, kecuali undian napas setiap hari. Semoga giveaway ini jadi awal yang manis!

  18. Dinilai 5 dari 5

    Wahid Amzar Hafizuddin (pemilik terverifikasi)

    Jika saya menang, saya janji akan… tetap update di media sosial. Prioritas kan?

Tambahkan ulasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Scroll to Top