Dalam berbagai event, seperti ulang tahun, wisuda, upacara kelulusan, anniversary pernikahan hingga pernyataan cinta, bunga selalu menjadi simbol cinta yang kerap diberikan bagi orang-orang terkasih.
Tak hanya indah dipandang, setiap jenis bunga juga memiliki makna berbeda yang dapat mewakili perasaan kamu, seperti contoh mawar merah yang melambangkan cinta.
Nah, tingginya permintaan masyarakat terhadap bunga membuat keberadaan toko bunga semakin menjamur dan mudah ditemui di Daerah Khusus Ibukota Jakarta, termasuk di Rawamangun, Jakarta Timur.
Seiring dengan perkembangan teknologi saat ini, toko bunga di Rawamangun tak hanya melayani secara offline, namun juga sudah menyediakan layanan online baik lewat website ataupun media sosial.
Dan berikut ini adalah daftar toko bunga di Rawamangun yang bisa menjadi alternatif pilihan untuk kamu yang ingin berbagi kebahagiaan dengan orang-orang terdekat di sela-sela kesibukan.
1. Toko Bunga Rawamangun❤️
- Alamat: Jln. Bambu Kuning I No.,24, RT.5/RW.8, Rawamangun, Kec. Pulo Gadung, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13220
- Map: Klik Disini
- Jam Buka: SetiapHari (24 Jam)
- No.Telp/HP: 0895-6227-86085
- Whatsapp: 0895-6227-86085
Daftar florist yang pertama adalah Toko Bunga Rawamangun yang berlokasi di jalan Bambu Kuning I No.24, Kec. Pulo Gadung.
Toko Bunga Rawamangun adalah florist online yang buka setiap hari selama 24 jam dan melayani penjualan bunga di sekitar kota Jakarta timur.
Toko ini menyediakan berbagai karangan bunga ucapan seperti bunga papan wedding, bunga papan duka cita, anniversary, birthday flower dan congratulations.
Toko Bunga Rawamangun memberikan gratis ongkir pengiriman bunga papan ke seluruh daerah Rawamangun.
2. Vita Florist❤️
- Alamat: RT.20/RW.6, Jati, Kec. Pulo Gadung, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13220
- Map: Klik Disini
- Jam Buka: Setiap Hari (24 Jam)
- No.Telp/HP: –
- Whatsapp: –
Toko bunga berikutnya berada di sekitar Rawamangun tepatnya di kelurahan Jati, Kec. Pulo Gadung, Kota Jakarta Timur.
Vita Florist merupakan tempat penjual karangan bunga, berbagai jenis rangkaian bunga di jual disini mulai dari buket, standing flower, krans dukacita, karangan bunga papan dan bunga meja juga ada.
Buat kamu yang bingung mencari penjual karangan bunga di Rawamangun, Vita Florist bisa jadi pilihan yang tepat buatmu.
3. Aneka Flora❤️
- Alamat: Jln Gading Raya, Gang III Kel No.52, RT.4/RW.14, Pisangan Tim., Kec. Pulo Gadung, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13230
- Map: Klik Disini
- Jam Buka: Senin-Sabtu (06.00-21.00)
- No.Telp/HP: 0812-1218-9158
- Whatsapp: 0812-1218-9158
Berikutnya ada toko bunga Aneka Flora yang berada di sekitar Rawamangun tepatnya di jalan Gading Raya, Gang III No.52, Kel. Pisangan Tim., Kec. Pulo Gadung.
Aneka Flora adalah suplier bunga potong yang memiliki tagline “meriahkan acara untuk kebahagiaan anda kurang lengkap dan meriah tanpa kami. Untuk keindahan dan kemewahan ada disini”.
Aneka Flora ini menjual berbagai jenis bunga potong, diantarnya ada lily, mawar, carnation, tulip, peacok, hortensia dan masih banyak jenis lainnya.
4. Codett❤️
- Alamat: Jln. Layur No.15-31, RT.20/RW.6, Jati, Kec. Pulo Gadung, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13220
- Map: Klik Disini
- Jam Buka: Setiap Hari (24 Jam)
- No.Telp/HP: 0896-8269-6213
- Whatsapp: 0896-8269-6213
Daftar toko bunga di sekitar Rawamangun selanjutnya adalah Codett yang berlokasi di jalan Layur No.15-31, Jati, Kec. Pulo Gadung, Kota Jakarta Timur.
Adapun beberapa produk yang ditawarkan disini diantaranya ada standing flower, buket, krans duka cita, bunga meja, vas hingga dekorasi ruangan.
5. Tien Florist❤️
- Alamat: Jalan Pisangan Baru Tengah 1 No.36 Pisangan Baru Matraman RT.9, RT.9/RW.2, Pisangan Baru, Kec. Matraman, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13110
- Map: Klik Disini
- Jam Buka: –
- No.Telp/HP: 0812-1259-2127
- Whatsapp: 0812-1259-2127
Toko bunga yang dikenal dengan nama Tien Florist ini adalah salah satu florist yang ada di sekitar Rawamangun, tepatnya berlokasi di Jalan Pisangan Baru Tengah 1 No.36.
Tien Florist ini terkenal dengan rangkaian bunganya yang bagus dan indah yg dirangkai oleh professional dan ahli dalam merangkai kembang.
Tien Florist ini menyediakan rangkaian bunga papan dan juga buket. Untuk harga tak perlu khawatir, karena karangan bunga disini dibanderol cukup murah. Kamu juga bisa minta rangkaiannya dibuat seperti keinginanmu loh!
6. Cahaya Florist❤️
- Alamat: Jln. Layur No.8, RW.6, Jati, Kec. Pulo Gadung, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13220
- Map: Klik Disini
- Jam Buka: Setiap Hari (24 Jam)
- No.Telp/HP: 0821-1138-4180
- Whatsapp: 0821-1138-4180
Mau pesan buket atau karangan bunga papan ucapan untuk kerabat terdekat di sekitar Rawamangun?
Cahaya Florist di kelurahan Jati ini sepertinya bisa dijadikan bahan referensi. Pasalnya, selain lokasinya strategis, yang paling utama itu adalah kualitasnya terjamin bagus dan harganya pun murah.
Kamu bisa langsung datang ke alamatnya untuk memesan karangan bunga atau juga bisa order via no. telpon yang tertera, Cahaya Florist ini siap melayanimu 24 jam nonstop.
7. Shinta Florist Abadi❤️
- Alamat: Jln. Pulo Asem Utara Raya, RT.13/RW.4, Jati, Kec. Pulo Gadung, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13220
- Map: Klik Disini
- Jam Buka: Senin-Sabtu (10.00-17.00)
- No.Telp/HP: –
- Whatsapp: –
Selanjutnya ada Shinta Florist Abadi yang berlokasi di jalan Pulo Asem Utara Raya, RT.13/RW.4, Jati, Kec. Pulo Gadung, Kota Jakarta Timur.
Shinta Florist Abadi adalah toko bunga yang melayani pemesanan bunga papan, hand bouquet, dekorasi pernikahan, dekorasi duka cita dan lain sebagainya.
Selain pelayanan yang ramah dan cepat, harga karangan bunga di florist ini juga tergolong murah dan bersaing.
8. Toko Bunga Piantoto❤️
- Alamat: RT.3/RW.13, Kayu Putih, Pulo Gadung, East Jakarta City, Jakarta 13210
- Map: Klik Disini
- Jam Buka: –
- No.Telp/HP: –
- Whatsapp: –
Toko Bunga Pianototo ini juga siap menerima pesanan karangan bunga untuk wilayah Pulogadung dan sekitarnya. Lokasinya berada di RT.3/RW.13, Kayu Putih, Pulo Gadung, East Jakarta City.
Rangkain bunga yang ditawarkan toko ini pun bermacam-macam dari buket, karangan bunga papan, flower standing, dan lainnya.
9. Eve Flower❤️
- Alamat: Premier Riviera Residence D20 Jln. Bekasi Timur Raya KM 17 No. 6A, RT.4/RW.3, Jatinegara, Kec. Cakung, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13930
- Map: Klik Disini
- Jam Buka: Senin-Sabtu (08.00-17.00) Minggu (10.00-15.00)
- No.Telp/HP: 0812-8926-0061
- Whatsapp: 0812-8926-0061
Daftar toko bunga di sekitar Rawamangun selanjutnya adalah Eve Flower yang berlokasi di Premier Riviera Residence D20.
Penataan bunga di florist ini dilakukan olah professional dan ahli menjadi satu kelebihan pelayanan yang ditawarkan oleh toko bunga ini untuk kamu.
Tempatnya pun sangat strategis. Berbagai jenis artificial bunga plastik dan bunga segar bisa kamu dapatkan disini dengan harga yang relatif murah, dari mulai buket hingga hand flower.
10. Riska Florist Jatinegara❤️
- Alamat: Jln. Pisangan Baru Tengah nomer No.19, RT.3/RW.11, Pisangan Baru, Kecamatan Jatinegara, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13110
- Map: Klik Disini
- Jam Buka: Setiap Hari (24 Jam)
- No.Telp/HP: 0895-1252-3944
- Whatsapp: 0895-1252-3944
Daftar toko bunga terakhir di sekitar Rawamangun adalah Riska Florist yang berlokasi di jalan Pisangan Baru Tengah nomer No.19.
Toko ini menjual banyak jenis rangkaian bunga seperti buket bunga, bunga papan, flower standing dan bunga meja.
Itulah tadi daftar toko bunga di Rawamangun dan sekitarnya yang dapat JejakPiknik rangkum buat kamu. Semoga bermanfaat.
Dhamin Arelian (pemilik terverifikasi) –
Saya bukan pembalap, tapi saya siap gas pol menuju garis finish untuk klaim hadiah giveaway ini.
Sadiq Hakim Rizwan (pemilik terverifikasi) –
Saya bukan ahli geografi, tapi saya yakin hadiah giveaway ini akan menemukan jalannya ke alamat saya.
Qaifun Habibillah (pemilik terverifikasi) –
Mau ikutan giveaway, tapi takut menang. Nanti dikira jodoh, padahal cuma pinjam!